Minggu, 30 April 2017

Cara Menghapus Log-in Facebook Yang Menggunakan Foto Profil

loading...
Cara Menghapus Log-in Facebook Yang Menggunakan Foto Profil -  Kadang privasi kita kebanyakan dimasukan kedalam sosial media, biasanya facebook menjadi salah satu penyimpan privasi terbaik dan seringkali digunakan.

Baca Juga: Cara Mudah Mengganti Email Utama Facebook

Memanglah facebook menjadi salah satu sisoal media terbesar di dunia yang paling banyak digunakan oleh para pengguna internet dibandingkan dengan sosial media yang lain. hal ini sering kali privasi seseorang disimpan di jejaring sosial ini, karena seringkali digunakan dan terbilang mudah.

Menghapus Log-in Facebook Menggunakan Foto Profil

Sekarang facebook menggunakan sistem foto profil untuk log-in kembali, memudahkan log-in tanpa harus mengetik ulang nama emailnya. tapi untuk beberapa orang ini sangat mengganggu, jika itu muncul sesudah kita logout. baik langsung saja simak caranya:

Cara Menghilangkan Log-in Facebook Yang Menggunakan Foto Profil


1. Log-in Facebook terlebih dahulu
2. Klik panah seperti gambar dibawah
3. Masuk ke menu pengaturan

Menghapus Log-in Facebook Menggunakan Foto Profil

4. Laku klik menu "Keamanan" pada bagian kiri, seperti gambar dibawah
5. Klik pilihan "Masuk Foto Profil"
6. Lalu klik matikan masuk foto profil
7. Tutup jika sudah selesai, lalu anda bisa cek logout terlebih dahulu dan bisa melihat hasilnya.

Menghapus Log-in Facebook Menggunakan Foto Profil

Baca Juga: Cara Memblokir dan Unblokir Akun Facebook

Semoga bermanfaat artikel tentang Cara Menghapus Log-in Facebook Yang Menggunakan Foto Profil, Lihat juga artikel lainnya mengenai sosial media
loading...

Artikel Terkait

Cara Menghapus Log-in Facebook Yang Menggunakan Foto Profil
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email

Dilarang Keras~

*Spaming
*Memasang Link Aktif
*Asal komen

Komentar sewajarnya dan relavan