Kamis, 19 Januari 2017

Cara Jitu Agar Artikel Tampil Di Halaman Pertama Google

loading...
Banyak sekali rahasia dibalik cara agar artikel dapat tampil di halaman pertama google, urutan pertama di halaman google adalah keinginan seluruh blogger. banyak sekali situs-situs yang membagikan cara agar artikel kita dapat bertengger di halaman pertama google. dan ini sudah menjadi rahasia umum.

Artikel Top Serp

kemunculan artikel anda di halaman pertama google itulah keinginan terbesar para blogger agar dapat menarik pengunjung dengan mudah. ditambah banyak sekali blogger menggunakan cara yang sama untuk bersaing di halaman pertama google. jadi kita harus tau trik yang ampuh agar dapat bersaing dengan kompetitor lainnya.

Baca Juga: Cara Ampuh Mempercepat Loading Blog Tanpa Script

saya akan memberitahu kepada anda cara dasar mengoptimalkan suatu artikel agar dapat masuk dalam deretan top serp dan mampu bersaing dengan kompetitor-kompetitor di luar sana. dan pastinya semua membutuhkan proses untuk mendapatkan suatu hasil yang benar-benar di inginkan tidak bisa secara instan. mie instan saja pasti membutuh proses untuk mendapatkan hasil yang benar-benar matang.

Agar Artikel Tampil Di Halaman Pertama Google

Untuk dapat bertengger di halaman pertama google pastinya kita akan dihadapkan dengan kompetitor-kompetitor yang super kuat. kita harus tau cara untuk melengserkan atau bersaing dengan situs lainnya, yang pasti kita harus percaya diri terlebih dahulu. mempunyai motivasi untuk maju itulah dasar yang sesungguhnya untuk dapat ke tahal selanjutnya. tak lupa kita harus tau untuk mengotimalkan situs/blog kita terlebih dahulu.

Baca Juga: Cara Mengatasi Error Image Dan Missing Title Pada Chkme

1. Panjang Judul Artikel & Sub Judul
Kata kunci yang kita kembangkan menjadi suku kata, kata kunci yang kita kembangkan dari tujuan utama kita. Contoh: Agar Artikel Tampil Di Halaman Pertama Google
nah, kata kunci dasar diatas bisa kalian kembangkan menjadi suku kata yang dapat menarik minat para pengunjung. itu dasar untuk bersaing dalam hal judul artikel.

walaupun kata kunci bidik ada pada judul artikel dan url sub judulpun berpengaruh untuk membantu mengoptimalkan sebuah artikel. sub judul dapat membantu juga sebagai kata kunci relavansi pada artikel.

2. Url Pendek Seo Friendly
Sebisa mungkin kita membuat url kita pendek dan seo friendly dan kata kunci lain menjadi kata kunci relasi pada artikel. kita fokuskan membuat url artikel sepadat mungkin agar dasar isi artikel kita tertuju. sebaiknya gunakan tautan permanen khusus agar kita dapat mengubah url artikel sebaik mungkin.

Baca Juga: Cara Mudah Optimasi Seo On Page

3. Kata Kunci Pada Kalimat Awal
Banyak pakar seo yang menganjurkan memberi kata kunci pada 100 suku kata pertama. dan jangan membuat kata kunci yang asal pasang tanpa memperhatikan kealamiannya, buatlah kata kunci se-alami mungkin karena robot google sudah sangat canggih memilah-milah.

4. Berigambar Di Artikel Dan Isi Deskripsi Penelusuran Artikel
Jangan lupa untuk mmeberi gambar pada artikel karena dapat membantu mengoptimalkan dan ini juga berpengaruh untuk menarik pengunjung. agar pengunjung tidak bosan melihat artikel anda yang berisi tulisan semua bisa dibilang gambar juga sebagai pemanis pada artikel. jangan lupa untuk memberi deskripsi yang baik pada gambar. taklupa mengisi deskripsi penelusuran sebagai kalimat pemikat pengunjung.

Baca Juga: Cara Mengisi Deskripsi Penelusuran Artikel Yang Baik

5. Banyaknya Suku Kata Artikel
Untuk dapat bersaing di halaman pertama google tak hanya sekedar tulisan. kebanyakan pakar seo menganjurkan untuk membuat artikel yang memiliki 1500++ suku kata agar dapat bersaing dengan artikel top serp lainnya dan pastinya membuat artikel yang bermanfaat dan berkualitas. untuk menggeser saingan pada top serp.

6. Submit Artikel Ke Webmaster
Agar artikel kita cepat terindeks oleh google ada baiknya kita menyubmit artikel kita ke web master dan google addurl untuk membantu supaya artikel kita cepat di indeks oleh google, dan pastinya butuh proses yang cukup panjang agar google dapat mengindeks secara optimal.

7. Pasang Artikel Terkait

Untuk mendapatkan lebih biasanya ada nilai lebih pada artikel yang memiliki relavansi pada artikel baru. artikel lama yang kita pasang pada artikel baru ini dapat membantu mengoptimalkan artikel baru kita. yang pasti kita harus memasang artikel lama yang berelavansi atau berkaitan dengan artikel yang kita buat.

8. Artikel Unik Dan Berkualitas 
Pada dasarnya semua kembali pada isi artikel kita. google akan lebih memilih artikel yang memiliki kualitas baik secara tulisan ataupun kegunaannya. buatlah artikel yang mudah dipahami oleh pembaca dan disukai oleh pembaca walaupun artikel itu hanya beberapa suku kata tapi memiliki manfaat/kegunaan yang berkualitas robot google akan lebih memperhatikan kualitas suatu artikel.

perhatikan tanda baca pada artikel dll. itu akan sangat berpengaruh kepada kualitas artikel anda. dan pastinya semua butuh proses untuk mendapatkan hasil yang optimal. dan pembawaan atau kalimat yang unik menjadi nilai plus terhadap artikel kita itu sangat membantu sekali.

Baca Juga: Cara Ampuh Optimasi Blog Baru

baik, itu saja tips dari saya agar artikel tampil dihalaman pertama google dan memang itu membutuhkan proses untuk dapat bertahan lama berada di halaman pertama google. banyaknya pengunjung yang mampir keartikel kita juga berpengaruh sebagai pengawet artikel kita dihalaman pertama google.
loading...

Artikel Terkait

Cara Jitu Agar Artikel Tampil Di Halaman Pertama Google
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email

11 comments

27 Agustus 2017 pukul 13.05 delete

Sudah saya terapin gan, alhamdulillah, beberpa artikel page one number one ..

Reply
avatar
27 Agustus 2017 pukul 13.10 delete

Mantep gan, moga2 aja k index d urutan prtma. Tx ya

Reply
avatar
27 Agustus 2017 pukul 13.47 delete

ternyata kata kunci bisa berpengaruh juga ya gan, saya sih biasanya asal asalan aja beri kata kunci maupin judul postingan..

Reply
avatar
28 Agustus 2017 pukul 14.28 delete

mantab gan info nya hihihi trims trims ane coba dulu

Reply
avatar
28 Agustus 2017 pukul 14.51 delete

Keren gan! Ijin coba gan! Siapa tau blog saya diindex di urutan pertama! Thanks

Reply
avatar
28 Agustus 2017 pukul 15.13 delete

Artikel yang menarik dan jarang pasti bisa, ane baru ada 3 artikel yang pejwan haha.

Reply
avatar
28 Agustus 2017 pukul 15.27 delete

ijin nyoba bro , terima kasih atas ilmunya

Reply
avatar
27 September 2017 pukul 02.17 delete

Yang terpenting itu isi konten apa deskripsinya ya gan ?

Soalnya yang muncul di search google kok yang deskripsi ?

Reply
avatar
3 Oktober 2017 pukul 09.59 delete

kalo deskripsi itu, emng memmbantu juga sihkan, tapi tetep konten yang sering di klikkan karena judulnya menarik dan pastinya kontenya berkualitas, jadi orang lebih memilih membaca lama, di konten yang berkualitas tsb. walaupun tadinya urutan ke3-strsnya pasti bakal naik, bahkan bisa ke urutan ke 1, karena di anggap baik sama mesin pencari

Reply
avatar

Dilarang Keras~

*Spaming
*Memasang Link Aktif
*Asal komen

Komentar sewajarnya dan relavan